Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT Nipsea Paint and Chemical (Nippon Paint) Februari 2025
Coba ceritakan tentang kelebihan diri kamu, "Pertanyaan seperti ini memang sangat menjebak saat kita melakukan sesi wawancara. Nah untuk menjawab pertanyaan seperti ini adalah pertama anda harus menyampaikan kemampuan mengatur waktu dan mengorganisir waktu semaksimal mungkin. Selanjutnya ceritakan contoh penerapan diri tersebut dalam tugas/pekerjaan dimasa lampau.Selanjutnya ceritakan kelebihan/values diri kamu dengan sejalan nilai perusahaan. Contoh kata kelebihan yang bisa kamu pakai seperti, Skill kepimpinan,Etos kerja yang kuat,bisa beradaptsi dengan cepat,mampu memecahkan masalah,skill komunikasi,kemampuan analisis,tidak mudah menyerah, dan memiliki integritas yang tinggi.
Informasi lowongan kerja terbaru dari PT Nipsea Paint and Chemical (Nippon Paint), berikut ini info perusahaan dan lowongan tersebut.
PT Nipsea Paint and Chemical (Nippon Paint) - Didirikan sejak tahun 1881, Nippon Paint adalah perusahaan manufaktur cat pertama dan pelopor industri cat di Jepang. Saat ini, Nippon Paint merupakan pemimpin pasaran cat di Jepang.
Dari Jepang, Nippon Paint berekspansi dengan cepat ke negara-negara lainnya. Salah satunya, Nippon Paint Indonesia yang berdiri pada tahun 1969.
Saat ini, Nippon Paint identik dengan produk berkualitas tinggi dan terobosan yang inovatif, yang menjadikan kami sebagai merek cat nomor satu di kawasan Asia Pasifik.
Sejalan dengan komitmen kami untuk menyediakan solusi cat dan pelapis yang total untuk konsumen kami yang beragam, Nippon Paint menawarkan berbagai pilihan produk dan ribuan warna.
Anda yang saat ini membutuhkan pekerjaan, saat ini PT Nipsea Paint and Chemical (Nippon Paint) membuka lowongan pekerjaan di bulan Februari 2025 untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan perusahaan. Pihak perusahaan akan mencari para kandidat yang memiliki potensi yang sesuai dengan posisi jabatan yang dibutuhkan.
Berikut ini persyaratan setiap calon pelamar kerja bagi yang berminat bergabung dan mengembangkan karir di perusahaan tersebut.
Lowongan Kerja Terbaru PT Nipsea Paint and Chemical (Nippon Paint) Februari 2025
Posisi :
1. Sales Executive Project Semarang
Job Requirement:
- Minimal S-1/Sederajat (Jurusan Bisnis dan Teknik lebih diutamakan)
- Berusia max. 35 tahun
- Pengalaman minimal 2 tahun di bidang SALES PROJECT, material building diutamakan
- Memiliki kendaraan roda 4 dan memiliki SIM A
- Komunikatif, aktif, dan mampu bekerja di bawah tekanan
- Memiliki salesmanship yang baik dan relasi/jaringan yang luas
- Menyukai travelling duty
- Berpenampilan rapi, pekerja keras, jujur, memiliki motivasi yang tinggi, mampu bekerja dengan beragam customer
- Memiliki keterampilan tindak lanjut yang hebat untuk merespons pelanggan secara tepat waktu, menganalisis masalah, mengumpulkan data, menetapkan fakta, menarik kesimpulan yang valid, menulis laporan teknis untuk mengkomunikasikan informasi, memecahkan masalah menangani keluhan pelanggan secara tepat waktu, mengidentifikasi solusi yang tepat,
- Mampu membaca dan memahami lembar data produk, lembar data keamanan material, jurnal ilmiah dan teknis, laporan keuangan dan dokumen hukum, alur bisnis, produk-produk cat untuk kebutuhan pasar Decorative Paint.
Job Description:
- Mempromosikan dan menjual produk Nippon Paint.
- Mengembangkan CRM (Customer Relationshop Management) kepada pelanggan utama dalam segmen pasar Project
- Menjaga hubungan dengan pelanggan dengan melakukan kunjungan rutin, menjawab pertanyaan dan memberikan saran pemilihan penggunakan produk untuk mencapai target penjualan
- Menyiapkan dokumen yang dibutuhkan untuk diberikan ke pelanggan seperti harga, coating cost, jadwal pengiriman, teknikal data, dan data pendukung lainnya
- Menindaklanjuti dan mengelola perihal pembayaran tagihan pelanggan tepat waktu dan sesuai dengan komitmen/perjanjian
- berkoordinasi dan berkolaborasi dengan departemen terkait (Marketing, Laboratorium, Logistik, Produksi, dll.) untuk memberikan pelayanan terbaik kepada pelanggan
- Memberikan data yang valid dan reliabel perihal aktivitas atau support kompetitor terhadap pelanggan kunci
- Mengontrol dan menjaga slow moving inventory produk-produk Nippon Paint.
2. Specification Executive Semarang
Qualification:
- Bachelor’s degree in any major
- Experienced 3-5 years in project area
- Have good networking with Architect and Developer
- Excellent communication skill
- Can build a good relationship
- Can operate Microsoft Word, Excel, and PowerPoint
- Own car and driving license (A)
Job Description:
- Develop CRM with key customers such as architects, developers, consultants, government, and building owners.
- Mentoring and monitoring Specifier Executive Team under them
- Handle important key accounts and make sure it’s well followed up
- Coordination for all promotional activities for the customers
- Evaluate the team weekly and make the report to the superior
- Create a report and action plan every semester and present it to the superior and the team.
- Regularly checking ProConnect filled out by self and also Specification Executive Team
- Responsible as an advisor and brand promotor for the company brand in the project market.
- Lead the specification activities, write down specifications incorporating company products, and get them specified in projects at the design stage
- Familiar with paint industries in the project area
3. Team Leader Bandung
Kualifikasi:
- Minimal SMA/Sederajat
- Pengalaman 5 tahun sebagai SPG/SPB, diutamakan di perusahaan cat
- Familiar dengan Microsoft Office terutama Excel
- Mengetahui dan mengenal produk Nippon Paint
- Memiliki skill public speaking yang baik
- Kemampuan untuk memimpin tim orang dibawahnya
- Menguasai cakupan geografis toko atau pelanggan di wilayah Bandung.
Deskripsi Pekerjaan:
- Memberikan data yang diminta oleh management
- Memastikan SPG/B bekerja sesuai dengan SOP yang sudah ada
- Menjalin hubungan baik dengan owner-owner toko di area yang sudah ditentukan
- Bertanggung jawab atas kinerja team support yang dimiliki
- Meng-handle komplain toko dan customer
- Memantau penjualan SPG/B agar mencapai targer yang sudah ditentukan
- Support kebutuhan SPG/B yang dibutuhkan
4. Coating Application Specialist
Kualifikasi:
- Minimal SMA/SMK sederajat - Teknik.
- Pengalaman minimal 2 tahun dalam aplikasi coating atau pembuatan sample panel.
- Mampu berkomunikasi yang baik secara lisan maupun tertulis.
- Mempunyai SIM C (diutamakan juga memiliki SIM A).
- Dapat mengendarai kendaraan R2 dan R4.
Deskripsi Pekerjaan:
- Menyiapkan dan mengaplikasikan cat pada sample panel sesuai spesifikasi yang dibutuhkan oleh tim sales.
- Memastikan konsistensi warna dan tekstur pada setiap panel untuk representasi produk yang akurat.
- Mengelola persediaan sampel panel, cat, dan material pendukung lainnya.
- Mampu menggunakan dan memastikan equipment dan alat aplikasi dalam kondisi baik.
- Membuat laporan ketersediaan sample panel.
- Membuat laporan penggunaan material cat dalam penyediaan panel.
- Bekerjasama dengan tim sales dan marketing dalam mendesign sample panel yang cocok untuk branding perusahaan.
Cara Daftar :
Para kandidat kerja yang tertarik untuk bergabung dan mengembangkan karir, Silahkan Daftar diri anda di link pendafaran berikut sesuai posisi yang ingin anda lamar :
[DAFTAR] - Sales Executive Project Semarang
[DAFTAR] - Specification Executive Semarang
[DAFTAR] - Team Leader Bandung
[DAFTAR] - Coating Application Specialist
DAPATKAN INFO LOKER SETIAP HARI DENGAN CARA JOIN CHANNEL :
https://ig.me/j/AbbL1tpMeyVW_TbY/ (Channel Info Lowongan Kerja SMA SMK D3 S1)
Penting! :
Mohon untuk lebih teliti saat anda membaca setiap informasi syarat lowongan kerja tersebut dan di cek kembali. Agar saat anda melamar tidak terjadi kesalahan, seperti salah memasukkan posisi yang bakal anda lamar atau dokumen yang anda upload tidak sesuai dengan syarat kualifikasi dari perusahaan tersebut. Ditekankan kembali bagi setiap pelamar kerja selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun!.
Mungkin cukup sekian informasi yang dapat kami bagikan kali ini Info Lowongan Kerja PT Nipsea Paint and Chemical (Nippon Paint) -.Semoga informasi ini dapat bermanfaat. Kami harap artikel yang telah dibuat ini berguna bagi para pembaca sekalian yang memang sedang mencari informasi lowongan pekerjaan. Hanya Mereka yang lolos kualifikasi yang akan menerima panggilan dan lanjut ke tahap selanjutnya.
Info lowongan kerja lainnya anda bisa lihat di beranda netloker.com & jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan Informasi seputar lowongan kerja SWASTA, BUMN, & CPNS lainnya dari penyediah informasi Lowongan kerja www.netloker.com
Posting Komentar
0 Komentar