Lowongan Kerja Terbaru SMA SMK D3 S1 PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk Oktober 2024

Jadilah karyawan yang gini "Nggak ada kamu perusahaan gak jalan, enggak ada kamu perusahaan gak maju". Jadilah orang yang dibutuhkan, yang kalau kamu mau cuti boss mu pusing. Kalau ada karyawan yang mau cuti, 'Boss nya malah encourace, hambil unpaid leave aja, sebulan aja cutinya', berarti anda lagi mau diusir. Tapi kalau anda ngajuin cuti, boss mu berat banget 'jangan lama-lama ya,cuti kan 12 hari kerja, hambil nya 3 kali aja 4 hari, 4 hari, 4 hari' Artinya anda dibutuhkan disitu, anda berdampak. Orang yang dibutuhkan pasti hidupnya berdampak, jangan kerja cuman buat gaji, cuman buat upah, cuman buat kayah, ngapain!. Kaya?, semua orang banyak yang kaya, tapi orang kaya yang berguna gak banyak!

Informasi lowongan kerja terbaru dari PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk, berikut ini info perusahaan dan lowongan tersebut. 

PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk dibidang produsen berbagai jenis makanan dan minuman yang bermarkas di Jakarta, Indonesia yang berdiri pada 14 Agustus 1990 oleh Sudono Salim dengan nama PT. Panganjaya Intikusuma yang pada 5 Februari 1994 menjadi Indofood Sukses Makmur. Perusahaan ini mengekspor bahan makanannya hingga Australia, Asia, dan Eropa.

Anda yang saat ini membutuhkan pekerjaan, saat ini PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk membuka lowongan pekerjaan di bulan Okober 2024 untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan perusahaan. Pihak perusahaan akan mencari para kandidat yang memiliki potensi yang sesuai dengan posisi jabatan yang dibutuhkan.

Berikut ini persyaratan setiap calon pelamar kerja bagi yang berminat bergabung dan mengembangkan karir di perusahaan tersebut. 

Lowongan Kerja Terbaru PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk Oktober 2024

Posisi :

1. Human Resource (HR) Intern

Kualifikasi:

  • Siswa SMK / Mahasiswa aktif min. sem 3 Jurusan Psikologi/ Hukum/Teknik Industri/Teknik Lingkungan/Teknik Komputer & Jaringan (TKJ)
  • Detail oriented & creative
  • Bersedia magang secara offline di Head Office – Ancol selama 3 bulan

2. Crew Production

Deskripsi Pekerjaan:

Posisi Crew Production berperan penting dalam memastikan proses produksi berjalan lancar dan menghasilkan produk berkualitas tinggi. 

Tugas-tugas utama meliputi:

  • Menyiapkan material yang diperlukan untuk proses produksi.
  • Mengoperasikan dan menangani pekerjaan di lini produksi.
  • Melakukan sortir produk yang tidak sesuai standar kualitas perusahaan.
  • Mengemas produk ke dalam karton sesuai prosedur.
  • Membantu mempersiapkan bahan baku yang diperlukan untuk produksi.
  • Menjaga kebersihan dan ketertiban area produksi.
  • Menata barang secara rapi di area produksi.

Persyaratan:

  • Sehat jasmani dan rohani.
  • Mampu berkomunikasi dengan baik.
  • Bersedia bekerja dalam sistem shift.
  • Dapat bekerja sama dalam tim.
  • Minimal SMA SMK.
  • Disiplin, bertanggung jawab, dan memiliki etos kerja yang tinggi.

3. Warehouse Administration

Deskripsi Pekerjaan:

  • Sebagai bagian dari tim Warehouse Administration, Anda akan bertanggung jawab dalam hal administrasi serta pengelolaan biaya operasional gudang. 
  • Adapun tanggung jawab utamanya antara lain:
  • Mengelola dan menyusun administrasi terkait operasional gudang.
  • Menerima setoran dari tim motor yang bertugas mendistribusikan barang.
  • Membuat dan menyusun laporan data secara harian, mingguan, dan bulanan.
  • Menyusun laporan biaya operasional sesuai dengan standar perusahaan.

Persyaratan:

  • Pengalaman minimal 1 tahun di bidang administrasi, terutama di bidang penjualan (sales).
  • Minimal SMA SMK.
  • Kemampuan mengoperasikan komputer, khususnya Microsoft Office.
  • Mampu bekerja sama dalam tim dengan integritas tinggi serta kejujuran yang terjaga.

4. Management Trainee – Warehouse Spv

Deskripsi Pekerjaan :

  • Bertanggung jawab untuk mengontorol dan memonitoring proses penerimaan, pengeluara dan penyimpanan RM, FG dan SP.
  • Mengawasi operasional umum gudang
  • Berkoordinasi dengan bagian lain

Kualifikasi :

  • Laki-laki / Wanita usia maks 30 th
  • Bersedia ditempatkan di Semarang
  • Menguasai Ms Excell, Ms Word dengan baik, memahami penggunaan SAP diutamakan
  • Memiliki kemampuan manajemen pergudangan diutamakan
  • Memiliki pengalaman kerja yang sebidang
  • Memiliki jiwa kepemimpinan dan problem solving

Cara Daftar : 

Para  kandidat kerja yang tertarik untuk bergabung dan mengembangkan karir, Silahkan Daftar diri anda di link pendaftaran online atau alamat email berikut :

[DAFTAR] - Posisi 1

[DAFTAR] - Posisi 2 & 3

[DAFTAR] - Posisi 4

recruitment.fidsmg@icbp.indofood.co.id (Posisi 4)

Subject email : MT_Nama_Pendidikan 

Maksimal 400 KB PDF

Penting! :

Mohon untuk lebih teliti saat anda membaca setiap informasi syarat lowongan kerja tersebut dan di cek kembali. Agar saat anda melamar tidak terjadi kesalahan, seperti salah memasukkan posisi yang bakal anda lamar atau dokumen yang anda upload tidak sesuai dengan syarat kualifikasi dari perusahaan tersebut. Ditekankan kembali bagi setiap pelamar kerja selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun!.

Mungkin cukup sekian informasi yang dapat kami bagikan kali ini Info Lowongan Kerja PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk -.Semoga informasi ini dapat bermanfaat. Kami harap artikel yang telah dibuat ini berguna bagi para pembaca sekalian yang memang sedang mencari informasi lowongan pekerjaan. Hanya Mereka yang lolos kualifikasi yang akan menerima panggilan dan lanjut ke tahap selanjutnya.

Info lowongan kerja lainnya anda bisa lihat di beranda netloker.com & jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan Informasi seputar lowongan kerja SWASTA, BUMN, & CPNS lainnya dari penyediah informasi Lowongan kerja www.netloker.com


Posting Komentar

0 Komentar