Lowongan Kerja Pertambangan SMA SMK D3 S1 PT Darma Henwa Tbk (Perseroan) Terbaru Agustus 2024
Bekerja di perusahaan pertambangan merupakan impian banyak orang karena dianggap memiliki nilai atau keuntungan lebih dibandingkan bekerja di sektor industri lainnya.Meski demikian, menentukan pilihan apa pun adalah keputusan besar. Ketika Anda diminta untuk membuat pilihan penting seperti bekerja di tambang, pahami daftar ‘Peluang dan Hambatan’ agar dapat membantu mengambil keputusan. Bagi mahasiswa teknik dan para profesional, pekerjaan di perusahaan tambang sering kali menjadi pilihan menarik. Alasannya sederhana, perusahaan tambang dinilai memiliki gaji yang lebih tinggi dibandingkan bekerja di sektor industri lain.Menurut laporan Kelly Indonesia Salary Guide, perusahaan tambang biasanya menawarkan gaji yang sangat menjanjikan, dengan rentang gaji karyawan mulai dari Rp15 juta hingga Rp30 juta per bulan. Namun, meskipun gaji yang ditawarkan sangat menggiurkan, ada beberapa fakta penting yang harus dipahami sebelum memutuskan untuk bekerja di industri tambang. Karyawan di industri tambang harus memiliki keahlian khusus. Proses penambangan melibatkan teknologi dan penggunaan berbagai jenis kendaraan yang memerlukan keterampilan khusus. Selain itu, pemahaman tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) juga sangat penting untuk menjaga keamanan dalam bekerja.Kecerdasan emosi merupakan aset berharga di industri tambang. Kemampuan untuk merencanakan masa depan dan mengatasi masalah yang muncul dalam kondisi serba keterbatasan sangat diperlukan. Keputusan yang baik dan manajemen emosi yang efektif dapat membuat pekerjaan menjadi lebih lancar.Jika anda berminat mencari pekerjaan di bidang pertambangan khususnya pertambangan minyak mentah dan gas alam, bersiaplah untuk berkompetisi melawan ribuan pencari kerja yang juga melamar untuk posisi/jabatan yang sama di sebuah perusahaan tambang minyak/gas. Dan kemungkinan sebagian besar dari mereka telah memiliki pengalaman bertahun-tahun dalam industri pertambangan. Tidak dapat disangkal, bagi pencari kerja di Indonesia, bekerja di perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan minyak dan gas adalah impian akan masa depan yang cerah. Apalagi Indonesia memang memiliki banyak ladang minyak dan gas yang sudah maupun belum diekspoitasi sehingga banyak perusahaan asing menanamkan modal mereka di negara ini. Perusahaan pertambangan minyak dan gas dikenal sebagai perusahaan yang memberikan gaji/kompensasi tinggi yang nantinya menjadi daya tarik menggiurkan bagi setiap pencari kerja. Selain itu dapat bekerja di perusahaan pertambangan juga memberikan prestise bagi pekerjanya karena mereka telah berhasil mengalahkan ribuan pesaing.Berdasarkan hasil dari berbagai survey yang dilakukan di Indonesia, perusahaan pertambangan minyak dan gas memberikan gaji yang jauh diatas rata-rata bagi para pekerja entry level disbanding perusahaan lainnya.
Informasi lowongan kerja terbaru dari PT Darma Henwa Tbk (Perseroan), berikut ini info perusahaan dan lowongan tersebut.
PT Darma Henwa Tbk (Perseroan) didirikan sebagai perusahaan berstatus Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) dengan nama PT Darma Henwa berdasarkan Undang-Undang Republik Indonesia dengan Akta No. 54, tanggal 8 Oktober 1991. Pada bulan Juli 1996, Perusahaan mengubah statusnya dari PMDN menjadi perusahaan Penanaman Modal Asing (PMA) dengan masuknya Henry Walker Group Limited sebagai pemegang saham terbesar Perseroan. Pada bulan Januari 2005, Perseroan mengubah namanya menjadi PT HWE Indonesia dan pada bulan September 2006 berubah lagi namanya menjadi PT Darma Henwa Tbk. Di tahun 2007, Perseroan menjadi perusahaan public dengan nama PT Darma Henwa Tbk dengan mencatatkan 3.150.000.000 (tiga miliar seratus lima puluh juta) saham biasa di Bursa Efek Indonesia dengan kode saham DEWA.
Anda yang saat ini membutuhkan pekerjaan, saat ini PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk membuka lowongan pekerjaan di bulan Agustus 2024 untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan perusahaan. Pihak perusahaan akan mencari para kandidat yang memiliki potensi yang sesuai dengan posisi jabatan yang dibutuhkan.
Berikut ini persyaratan setiap calon pelamar kerja bagi yang berminat bergabung dan mengembangkan karir di perusahaan tersebut.
Lowongan Kerja Pertambangan PT Darma Henwa Tbk (Perseroan) Terbaru Agustus 2024
Posisi :
- Plant & Maintenance
- Mechanic Hauler
- Mechanic Excavator
- Mechanic Auxiliary
- Mechanic Support & Facility
- Mechanic Shut Down
- Mechanic LV
- Auto Electrician
- Welder
- Tyreman
Kualifikasi :
- Pendidikan min. SLTA/Sederajat
- Memiliki pengalaman min. 2 tahun di bidangnya
- Memiliki sertifikat yang relavan lebih disukai
- Diutamakan berdomisili di Kintap, KalSel
- Sudah vaksin min. Vaksin 3/Booster 1
10. Data Controller
Job Description
- Collect, process, and manage data according to established company protocols.
- Manage supplier data & assessments
- Develop and maintain documentation of data management processes and procedures
- Create Purchase order
- Prepare and present data reports to management and stakeholders
Requirements
- Bachelor’s degree in Accounting, Technical Industry or a related field
- Minimum of 1 year experience in data management, data analyst or a similiar role
- Proficient in excel
- Understanding of ellipse is preferred
- Strong ethical standards and commitment to maintaining data confidentiality
- Excellent attention to detail and organizational abilities
- Placement : Head Office, Jakarta
11. Risk Management & Compliance Superintendent
Job Description
Responsible for identifying, measuring, and managing risks across all company activities. This role involves projecting potential risks and providing management with options for informed decision-making
Requirements
- Bachelor’s degree in Risk Management, Finance, Business Administration, Economics, or a related field is generally required.
- Advanced degrees or certifications are advantageous
- Have 4-5 years of relevant experience in risk management, preferably in the mining industry.
- Able to ensure potential risk 360, from company activity,providing a basis for measuring risks and projecting their impact on the company’s portfolio and business sustainability.
- Certified Risk Management Professional (CRMP), Certified Risk Manager (CRM), or Financial Risk Manager (FRM) is preferred.
- Placement : Head Office, Jakarta
12. Operator Wheel Loader
Gambaran Pekerjaan :
Melakukan pengecekan & pemeliharaan dasar Loader sebelum dan sesudah bekerja. Melakukan pengoperasian Wheel Loader pada komponen alat-alat berat unit excavator, dozer dan dumptruck sesuai dengan aplikasi dan teknik operasi yang benar untuk kebutuhan proses produksi perusahaan. Melakukan perawatan dan menjaga kebersihan Loader yang menjadi tanggung jawabnya.
Persyaratan:
- SMA/STM/Diploma III/S1
- Laki-laki, maksimal 40 tahun
- Memiliki SIM BIl
- Memiliki SIO Slinging & Lifting
- Memiliki analisa yang sangat baik dalam proses pemeliharaan & perbaikan
- Berpengalaman dalam megoperasikan loader min. 2 tahun
- Bersedia ditempatkan di lokasi kerja PT Darma Henwa Tbk
- Penempatan di Asam asam Coal Project, Kal-Sel
Cara Daftar :
Para kandidat kerja yang tertarik untuk bergabung dan mengembangkan karir, Silahkan Daftar diri anda di link pendaftaran online berikut :
Plant & Maintenance - DAFTAR
Data Controller - DAFTAR
Risk Management & Compliance Superintendent - DAFTAR
Operator Wheel Loader - DAFTAR
Penting! :
Mohon untuk lebih teliti saat anda membaca setiap informasi syarat lowongan kerja tersebut dan di cek kembali. Agar saat anda melamar tidak terjadi kesalahan, seperti salah memasukkan posisi yang bakal anda lamar atau dokumen yang anda upload tidak sesuai dengan syarat kualifikasi dari perusahaan tersebut. Ditekankan kembali bagi setiap pelamar kerja selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun!.
Mungkin cukup sekian informasi yang dapat kami bagikan kali ini Info Lowongan Kerja Terbaru PT Darma Henwa Tbk (Perseroan) -.Semoga informasi ini dapat bermanfaat. Kami harap artikel yang telah dibuat ini berguna bagi para pembaca sekalian yang memang sedang mencari informasi lowongan pekerjaan. Hanya Mereka yang lolos kualifikasi yang akan menerima panggilan dan lanjut ke tahap selanjutnya.
Info lowongan kerja lainnya anda bisa lihat di beranda netloker.com & jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan Informasi seputar lowongan kerja SWASTA, BUMN, & CPNS lainnya dari penyediah informasi Lowongan kerja www.netloker.com
Posting Komentar
0 Komentar